PANDUAN E-RESOURCES PERPUSTAKAAN NASIONAL RI

PANDUAN MENGAKSES E-RESOURCES DI PERPUSTAKAAN NASIONAL RI

Untuk memenuhi kebutuhan pemustaka, Perpusnas melanggan berbagai bahan perpustakaan digital online (e-Resources) seperti jurnal , ebook, dan karya-karya referensi

online lainnya. Setiap anggota Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (Perpusnas) dan telah memiliki nomor anggota yang sah, berhak memanfaatkan layanan koleksi digital online yang kami langgan (e-Resources). Adapun untuk cara mengakses layanan E-Resouces ini sebagai berikut :

1. Langkah-langkah untuk dapat menggunakan https://e-resources.perpusnas.go.id adalah menjadi anggota Perpusnas. Apabila anda belum menjadi anggota Perpusnas, silahkan anda melakukan registrasi melalui  https://keanggotaan.perpusnas.go.id, dan kemudian klik menu “Daftar”

  1. Setelah itu, beri tanda centang pada kotak pernytaan “Saya telah membaca & menyetujui atas persyaratan dan kondisi yang berlaku”, kemudian tekan tombol “Lanjutkan Pendaftaran

3. Kemudian lanjutkan dengan mengisi formulir pendataran, beri tanda centang pada kotak untuk menyatakan bahwa data yang diisi benar dan dapat dipertanggung jawabkan, serta setuju untuk mentaati segala peraturan Perpustakaan Nasional RI, kemudian tekan tombol daftar yang akan muncul setelah mencentang kotak pernyataan

4. Apabila berhasil melakukan pendaftaran, akan tampil halaman informasi pendaftaran berhasil dan nomor anggota yang telah terdaftar dapat digunakan untuk mengakses

https://e-resources.perpusnas.go.id

5. Selanjutnya untuk mengakses https://e-resources.perpusnas.go.id, silahkan buka halaman eresources

6. Masukkan nomor anggota dan password yang sudah dibuat saat melakukan pendaftaran anggota Perpusnas, kemudian tekan tombol masuk untuk melakukan login ke E-        Resources Perpusnas RI. 

Berikut ada tampilan awal saat berhasil login

 

 

 

 

 

 

 

  • 3
  • Perpustakaan Universitas Bunghatta
  • Photo5
  • Photo6
  • Photo3
  • photo4
  • FOTO
  • foto2
Perencanaan Tapak Perumahan / Oleh Ir. Haryani, MTP
Cermin Perkawinan dan Problematika Keluarga / Oleh H.S.M Nasarudin Latif
Membongkar Kerancuan Pikiran Nurcholish Madjid / Oleh Prof Dr Faisal Ismail ,MA
Hukum Perbankan Indonesia : Keterkaitan dengan Berbagai Aspek dari Otoritas jasa keuangan, Bank Indonesia, dan Lembaga Penjamin Simpanan. Dituliskan Oleh : Dr. Elyana Novira, S.H., M.H
Malin Deman. Dituliskan oleh : M Rasyid Manggis diterjemahkan oleh : Joni Syahputra diterbitkan oleh Balai Bahasa Provinsi Sumatera Barat
Rancak Di Labuah. Dituliskan oleh DT Panduko Alam, diterjemahkan oleh : Joni Syahputra, diterbitkan oleh Balai Bahasa Provinsi Sumatera Barat

Free Joomla templates by L.THEME